Langkah pertama, kamu bisa menentukan desain cincin pilihanmu. Mulai dari model, bahan, hingga finishing cincin ingin seperti apa. Semua bisa kamu kustom di Nawwis Jewelry.
Kedua, Ukur jarimu dan pasanganmu dengan meteran kain atau juga bisa dengan penggaris untuk memastikan cincin pas. Cara selengkapnya bisa kamu baca di halaman "Cara Ukur Jari".
Setelah kamu sudah menentukan model cincin dan mengetahui ukuran jarimu. Silahkan langsung kirim gambar cincin dengan klik tombol "kirim desain" yang ada pada bagian bawah website.
Pesananmu akan segera diproses sesuai dengan request. Cincin yang sudah kamu pesan akan dibuat dengan tingkat kemiripan 99% dari gambar yang kamu kirim pada cs kami.
Setelah cincin selesai dikerjakan dan proses pembayaran telah lunas, Cincin kustom pesananmu akan segera kami kirimkan ke alamat tujuan yang telah kamu beri kepada kami.
Klik pada salah satu CS